Samsat Keliling Malam Batulicin, Solusi Warga yang Tak Sempat Bayar Pajak di Siang Hari

UPPD Batulicin kembali melakukan inovasi layanan publik dengan menghadirkan Samsat Keliling Malam yang beroperasi setiap hari, Senin hingga Minggu, untuk memudahkan masyarakat dalam membayar pajak kendaraan bermotor. Layanan ini menjadi alternatif bagi wajib pajak yang tidak sempat mengurus administrasi pada…








